Bukti Pembersihan Etnis Rohingya kian Nyata

oleh

Pada awal bulan ini, Komisioner Tinggi HAM untuk PBB, Zeid Ra’ad Al Hussein, mengeluarkan pernyataan bahwa kekejaman yang dilakukan militer Myanmar mengandung unsur-unsur genosida.

Laporan MSF semakin memperkuat laporan tersebut. Menurut lembaga ini, kasus kematian akibat luka tembak mencapai 69% dari seluruh kematian yang dialami pengungsi Rohingya.

Sebanyak 9% kematian lainnya disebabkan terbakar hidup-hidup di dalam rumah. Selain itu, 5% kematian disebabkan pukulan mematikan. (Mediaindonesia.com)